Jenis Baju Adat Madura Pria dan Wanita
Madura yang terkenal dengan karapan sapinya mempunyai baju adat yang berbeda dengan wilayah Jawa timur lainnya. Dulunya Madura bersatu dengan pulau Jawa, hal ini terdapat dalam kitab Nagarakartagama, jadi Madura dan pulau Jawa memiliki komunitas budaya yang sama. Karena pulau Madura terpisah dengan pulau lainnya maka jika kamu ingin menuju Madura bisa melewati beberapa akses […]