Mengenal Jenis Jenis Jambu Air Yang Manis
Buah jambu air ini adalah salah satu buah yang digemari oleh masyarakat Indonesia, biasanya buah ini dikonsumsi dengan cara dijadikan rujak. Jambu air memiliki rasa manis yang sangat cocok bila dimakan dengan bumbu rujak yang asam pedas ini akan sangat nikmat bila dimakan pada siang hari. Buah jambu air ini mempunya banyak jenis serta keunggulannya. […]